Akun
user@gmail.com
Beritabali ID: 738173817
Langganan

Beritabali Premium Tidak Aktif
Nikmati akses penuh ke semua artikel dengan Beritabali Premium
Aktif sampai 23 Desember 2025
New York, USA (HQ)
750 Sing Sing Rd, Horseheads, NY, 14845Call: 469-537-2410 (Toll-free)
hello@blogzine.comDisparda Targetkan Kunjungan Wisdom Capai 4 Juta
BERITABALI.COM, DENPASAR.
Dinas Pariwisata Bali menargetkan jumlah wisatawan domestic yang berkunjung ke Bali selama tahun ini lebih dari 4 juta wisatawan. Dimana berdasarkan analisis Dinas Pariwisata Bali selama Januari-Juli tahun ini jumlah wisatawan domestic yang berkunjung ke Bali telah lebih dari 2 juta wisatawan.
Kepala Dinas Pariwisata Bali Ida Bagus Subhiksu pada keteranganya di Denpasar (18/9) menyatakan tingkat kunjungan wisatawan domestic ke Bali terus mengalami peningkatan secara signifikan. Bahkan wisatawan domestic kini tidak hanya memenuhi hotel kelas melati yang ada di Bali tetapi juga telah mulai memenuhi kamar-kamar hotel di hotel berbintang hingga villa.rata-rata menginap di hotel berbintang, malahan beberapa sempat kecewa karena tidak dapat kamar di hotel berbintang di Bali jelas Ida Bagus Subhiksu.
Kepala Dinas Pariwisata Bali Ida Bagus Subhiksu menyebutkan selama liburan lebaran sampai saat ini hampir 60 persen kamar-kamar hotel di Bali didominasi oleh wisatawan domestik. Bahkan diprediksikan dominasi wisatawan domestic yang berlibur di Bali selama lebaran masih berlanjut hingga tanggal 20 September mendatang.
Reporter: bbn/mul
Berita Terpopuler
ABOUT BALI

Film Dokumenter Hidupkan Kembali Sejarah Tari Kecak di Bedulu

Makna Tumpek Landep Menurut Lontar Sundarigama

Tari Sanghyang Dedari Nusa Penida Diajukan Jadi Warisan Budaya Tak Benda

Mengenal Tetebasan Gering, Topik Menarik di Festival Lontar Karangasem
