3-4 Tahun Permasalahan Air Bersih Selesai

Sabtu, 13 Desember 2008, 18:53 WITA Follow
image

Beritabali.com

IKUTI BERITABALI.COM DI GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, DENPASAR.

Dalam 3-4 tahun kedepan, pemerintah daerah Bali menargetkan seluruh permasalahan air bersih di Bali dapat teratasi. Terutama untuk Kabupaten karangasem, Buleleng dan Nusa Penida.

Pemerintah daerah Bali berencana akan memanfaatkan sumber-sumber mata air yang ada dengan cara membuat sekitar seribu saluran air bersih bagi masyarakat dalam tahun 2009. Seperti di Kabupaten Karangasem, pemerintah daerah Bali akan memanfaatkan air dari Telaga Waja.

Gubernur Bali Made Mangku Pastika ketika ditemui beritabali.com di Renon (13/12) menyatakan setiap tahun mulai tahun 2009 pemerintah daerah Bali akan membangun saluran-saluran air bersih utuk memenuhi kebutuhan air bersih masyarakat Bali. Dengan prioritas adalah daerah Kubu dan Abang di Kabupaten Karangasem.

Kubu dan Abang itu karena paling ujung dia, tapi sebelum sampai kesana harus ada langkah-langkah ini untuk mengatasi persoalan air itu, saya katakana tadi untuk 10 ribu sambungan saja kita membutuhkan 15 miliar ujang Made Mangku Pastika.

Sedangkan terkait pemakaian air bawah tanah, pastika menyatakan akan menaikkan pajak air bawah tanah. Dimana pemakaian air bawah tanah di Bali pertahun mencapai sekitar 200 juta meterkubik, sedangkan pndapatan pajak cukup rendah mencpai 10 miliar rupiah. 

logo

Berlangganan BeritaBali
untuk membaca cerita lengkapnya

Lanjutkan

Reporter: bbn/bgl



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami